Nyai Dasima

Nyai Dasima

AWALNYA, tahun 1896, kisah Nyai Dasima ditulis oleh Gijsbert Francis dengan bumbu-bumbu memojokkan Islam. Tahun 1960, sastrawan betawi S.M. Ardan membuat versi revisinya, untuk memperbaiki citra pribumi muslim. Kisah Nyai Dasima tetap relevan hingga kini. Pada versi G. Francis, semua tokoh yang ditampilkan tercitrakan sebagai sosok tidak baik, kecuali Tuan Edward Williams. Karakterisasi bahwa pribumi […]

Ini Sosok Istri Sempurna Ala Nyai Dasima

Ini Sosok Istri Sempurna Ala Nyai Dasima

Indonesia, begitu kaya dengan ragam budaya. Banyak hal yang bisa diceritakan dari beragam aspek, pun dari kehidupan sehari hari masyarakatnya, dari Sabang sampai Merauke. Bisa jadi, hal itulah yang membuat banyak sastrawan domestik bahkan manca tertarik untuk menuliskannya menjadi sebuah karya. Dari sekian banyak kisah yang dituturkan dan ditulis, tidak lengkap rasanya apabila kita terlewat […]

Kamus Dialek Jakarta Diluncurkan, Kamis

Kamus Dialek Jakarta Diluncurkan, Kamis

JAKARTA — Kamus Dialek Jakarta serta Kamus Ungkapan dan Peribahasa Betawi akan diluncurkan dalam suatu acara yang diselenggarakan di Balai Agung Pemda DKI Jakarta, Kamis (23/7). Dalam kegiatan itu juga dilaksanakan diskusi yang menampilkan ahli linguistik Universitas, Atmajaya Bambang Kaswanti Purwo dan peneliti Betawi Foundation, JJ Rizal. Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo juga akan hadir […]

Kamus Dialek Jakarta Bakal Diluncurkan

Kamus Dialek Jakarta Bakal Diluncurkan

JAKARTA, KOMPAS.com — Kamus Dialek Jakarta serta Kamus Ungkapan dan Peribahasa Betawi akan diluncurkan dalam suatu acara yang diselenggarakan di Balai Agung Pemda DKI Jakarta, Jalan Medan Merdeka Selatan, Kamis (23/7) depan. Dalam kegiatan itu juga dilaksanakan diskusi yang menampilkan ahli linguistik Universitas Atmajaya, Bambang Kaswanti Purwo, dan peneliti Betawi Foundation, JJ Rizal, kata Direktur […]

Abdul Chaer, Ahli Linguistik Asli Betawi Raih Penghargaan Seni dan Budaya

JAKARTA (Panjimas.com) – Belum lama ini tokoh budayawan Betawi Abdul Chaer mendapatkan penghargaan dari Bentara Budaya Jakarta, sebagai salah satu pengabdi seni budaya Betawi. Penghargaan tersebut diberikan bertepatan dengan Milad ke-35 tahun Bentara Budaya (26/9). Ketujuh orang yang telah mendapatkan penghargaan tersebut adalah: Rudolf Puspa (penggerak teater), Abdul Chaer (penelaah sastra Betawi), Ni Luh Menek (tokoh […]

Abdul Chaer, Ahli Linguistik Asli Betawi Raih Penghargaan Seni dan Budaya

JAKARTA (Panjimas.com) – Belum lama ini tokoh budayawan Betawi Abdul Chaer mendapatkan penghargaan dari Bentara Budaya Jakarta, sebagai salah satu pengabdi seni budaya Betawi. Penghargaan tersebut diberikan bertepatan dengan Milad ke-35 tahun Bentara Budaya (26/9). Ketujuh orang yang telah mendapatkan penghargaan tersebut adalah: Rudolf Puspa (penggerak teater), Abdul Chaer (penelaah sastra Betawi), Ni Luh Menek (tokoh […]

Peter Carey Penulis Diponegoro Raih Penghargaan

TEMPO.CO, Jakarta – Sejarawan Inggris Peter B.R.Carey akan menerima penghargaan pada penutupan Borobudur Writers and Cultural Festival 2014 di Yogyakarta, Sabtu, 15 November 2014. Samana Foundation, penyelenggara Borobudur Writers and Cultural Festival, memberikan penghargaan Sanghyang Kamahayanikan Award 2014 kepada Peter B.R.Carey. Penghargaan ini diberikan kepada tokoh yang memberikan sumbangan besar dalam mengkaji budaya dan sejarah Nusantara. Peter […]

Sejarah Indonesia di Luar Kepala Peter Carey

Jakarta, CNN Indonesia—Sudah meneliti Indonesia sejak 1970, membuat Peter B.R. Carey “ngelotok” sejarah negeri berjuluk Zamrud Khatulistiwa ini, terutama Jawa. Sejarawan berusia 66 tahun ini menyayangkan, 90 persen jurnal tentang Indonesia justru ditulis oleh orang asing, bukan orang lokal. Dalam suatu kesempatan bertemu 400-an guru sejarah di Jawa Tengah, Carey bertanya adakah di antara para […]

Kisah Sengsara Parlindoengan Loebis di Kamp Konsentrasi NAZI

Kisah Sengsara Parlindoengan Loebis di Kamp Konsentrasi NAZI

tirto.id – Sebelum serdadu-serdadu fasis NAZI menyekapnya bertahun-tahun, Parlindoengan Loebis adalah seorang dokter yang membuka praktik di Amsterdam, jauh dari kampung halamannya. Saat itu, ia sudah beristrikan Clara Johana Loebis. Loebis tak pernah lupa kejadian di rumahnya pada 26 Juni 1941 ketika dirinya didatangi dua reserse Belanda yang bekerja untuk tentara pendudukan Jerman. Tanpa basa-basi, ia […]